Nilai Tukar Rupiah Menguat, Dolar AS Tersentuh Rp15.352 pada 17 September 2024

×

Nilai Tukar Rupiah Menguat, Dolar AS Tersentuh Rp15.352 pada 17 September 2024

Bagikan berita
Nilai Tukar Rupiah Menguat, Dolar AS Tersentuh Rp15.352 pada 17 September 2024
Nilai Tukar Rupiah Menguat, Dolar AS Tersentuh Rp15.352 pada 17 September 2024

JATIMKUPASONLINE.COM - Hari ini Selasa 17 September 2024 harga nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS pada hari ini meningkat 50 poin atau 0,32 persen menjadi Rp15.352 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp15.402 per dolar AS.

Hal tersebut dipicu oleh peningkatan proyeksi pasar terhadap pemotongan suku bunga bank sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed.

The Fed diperkirakan akan mengambil sikap yang lebih agresif dalam memangkas suku bunga kebijakan pada pertemuan kebijakan pekan ini.

Perkiraan pasar saat ini menunjukkan kemungkinan sebesar 62 persen bahwa Fed akan memangkas suku bunga sebesar 50 basis poin (bps) pada hari Rabu, sementara kemungkinan pemangkasan yang lebih kecil sebesar 25 bps berada pada angka 38 persen, sebagaimana ditunjukkan oleh FedWatch Tool dari CME.

Pada pekan ini, pasar akan menantikan keputusan dari bank sentral global yakni Bank of Japan, Bank of England, Bank Indonesia, dan Fed, untuk melihat arah kebijakan suku bunga bank sentral global dalam jangka pendek.

Nah kali ini Jatimkupasonline.com akan menginformasikan tentang tingkat Kurs Dollar ke Rupiah pada Selasa 17 September 2024. di Bank Mandiri

Kurs dollar rupiah special rate:

Kurs beli Rp15.390 per dollar AS

Sementara Kurs jual Rp15.410 per dollar AS

Kurs dollar rupiah TT counter:

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
5. Kupas Jatim