Malam Pengesahan Warga Tingkat 1, Ketua Cabang PSHT Kab Blitar : Selalu Rendah Hati dan Hindari Tindakan Negatif

×

Malam Pengesahan Warga Tingkat 1, Ketua Cabang PSHT Kab Blitar : Selalu Rendah Hati dan Hindari Tindakan Negatif

Bagikan berita
Malam pengesahan warga tingkat 1 PSHT Cabang Kabupaten Blitar
Malam pengesahan warga tingkat 1 PSHT Cabang Kabupaten Blitar

"Sekitar 90 warga baru yang akan disahkan, kami berharap mereka akan terus dapat menjaga marwah nama baik perguruan yang telah didirikan oleh leluhur kami ini," tegas Bagas.

Kita harus menjaga kekompakan dan kerukunan antar perguruan untuk Indonesia maju, lanjut Bagas. Apalagi dalam tahun politik ini, diharapkan perguruan PSHT dapat netral mengawal dan menjaga kondusifitas terutama di wilayah Blitar.

"Dengan harapan, untuk Blitar aman dan kondusif. Selain itu, tentunya kita juga harus saling menjaga kerukunan antar perguruan. Bersama-sama kita jaga kedamaian untuk Blitar lebih maju, tertib dan tenteram, " pungkas Ketua Cabang PSHT Kabupaten Blitar yang akrab disapa Bagas. (**)

Editor : Santo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
5. Kupas Jatim