Anda harus menaikkan orang dengan warna yang sama, misalnya ungu dengan ungu, biru dengan biru, dan kuning dengan kuning. Setelah mencapai level 15, barulah Anda dapat melakukan penarikan.
Cara untuk mendapatkan uang, Anda dapat memainkan permainan setiap hari.
Tugasnya sangat sederhana, yaitu bermain permainan seperti ini untuk menaikkan orang-orang yang memiliki warna yang sama.
Satu bus terdiri dari tiga orang, jadi Anda harus menaikkan semuanya. Jika berhasil, Anda akan mendapatkan bonus koin.
Selain itu, di aplikasi ini juga terdapat pencapaian, yaitu lulus level.
Anda dapat mengklaimnya jika mencapai level 20. Anda disarankan untuk sering mengklaim, karena ini juga membantu membuka kunci diamond.Anda bisa menyelesaikan ini setiap hari. Setelah itu, tekan tanda X, dan di sini terdapat tugas harian, yang dapat memberikan bonus tambahan.
Selain itu, ada juga bonus VIP yang lebih besar.
Jika bonus VIP masuk, Anda dapat meningkatkan bonus VIP ini untuk menambah penghasilan yang Anda dapatkan agar dapat melakukan penarikan lebih cepat, hingga mencapai Rp600.000.
Cara Withdraw di Game BusGOGOGO
Cara melakukan penarikan, jika sudah memunculkan metode penarikan, kita coba untuk melakukan penarikan langsung.
Editor : Wanda Nurma Saputri