Dan ketika disinggung apakah mantan Wabup Blitar Marhaenis dan Putrinya yang anggota DPRD dari PDIP sekarang masuk dan mendaftar melalui PKB?
"Ada kemungkinan mencalonkan dari PKB," jawab sang Ketua DPC PKB Kabupaten Blitar Rini Syarifah.
Baca juga: Semarak Kirab Budaya Bedah Sumber Desa Sukosewu 2024: MIN 10 Blitar Suguhkan Pesona Adat Nusantara
Ditanya oleh para awak media terkait kesiapan dan kelengkapan berkas yang di serahkan ke KPU perihal pendaftaran Bacaleg?
"Berkas sudah kita sampaikan ke KPU, nanti kita lihat hasilnya," terangnya.
Perempuan yang menjadi Ketua DPC PKB dan Bupati Blitar tersebut juga mengatakan, tentang program PKB, jika kursi di DPRD kita banyak, Insyaallah infrastruktur akan kita perhatikan."Namun, tentu dengan kemampuan APBD yang kita miliki," pungkas ketua DPC PKB Rini Syarifah. (San)
Editor : Dylan Ikhwan