Tinjau Proyek Jalan JLS di Tambakrejo, Bupati Blitar : Progres 35 Persen Terkendala Pembebasan Lahan

×

Tinjau Proyek Jalan JLS di Tambakrejo, Bupati Blitar : Progres 35 Persen Terkendala Pembebasan Lahan

Bagikan berita
Bupati Blitar didampingi sejumlah kepala OPD melakukan tinjauan pembangunan JLS
Bupati Blitar didampingi sejumlah kepala OPD melakukan tinjauan pembangunan JLS

"Semoga dengan kerjasama semua pihak, pembangunan JLS cepat terselesaikan dan diperkirakan akhir tahun 2026 JLS di wilayah Blitar sudah bisa difungsikan dan selesai sesuai jadwal yang ditentukan," pungkas Rini Syarifah.

Proyek pembangunan JLS ini memang menjadi perhatian khusus bagi Pemerintah Kabupaten Blitar. Jalan ini diharapkan dapat meningkatkan aksesibilitas dan mobilitas masyarakat, serta mendongkrak perekonomian daerah dengan mempermudah distribusi barang dan jasa.

Selain itu, JLS juga diharapkan dapat menjadi jalur alternatif yang mengurangi kemacetan di jalur utama dan meningkatkan keselamatan pengguna jalan.

Peninjauan langsung oleh Bupati Blitar ini menunjukkan komitmen pemerintah daerah dalam memastikan proyek-proyek infrastruktur berjalan lancar dan tepat waktu.

Masyarakat Blitar pun menyambut baik perkembangan ini dan berharap proyek JLS segera rampung demi kemajuan daerah mereka.(**)

Editor : Santo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini