Keuntungan Mengajukan KUR BTN, Suku Bunga 0,5% dan Proses Mudah, Cair Hingga Rp500 Juta!

×

Keuntungan Mengajukan KUR BTN, Suku Bunga 0,5% dan Proses Mudah, Cair Hingga Rp500 Juta!

Bagikan berita
Keuntungan Mengajukan KUR BTN, Suku Bunga 0,5% dan Proses Mudah, Cair Hingga Rp500 Juta!
Keuntungan Mengajukan KUR BTN, Suku Bunga 0,5% dan Proses Mudah, Cair Hingga Rp500 Juta!

JATIMKUPASONLINE.COM - Pada artikel kali ini, kita ingin berbagi cara mengajukan pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank BTN.

Mengapa di Bank BTN? Karena bunganya sangat ringan, yaitu 0,5% per bulan atau 6% per tahun.

Bunga ini jauh lebih rendah dibandingkan dengan pinjaman pada umumnya karena merupakan produk pemerintah yang mendapat subsidi.

Oleh karena itu, banyak sekali peminatnya, dan biasanya kuotanya habis sebelum akhir tahun, sekitar bulan September atau Oktober.

Mumpung masih awal tahun, teman-teman bisa mempersiapkan dokumen untuk mengajukan pinjaman di Bank BTN.

Pinjaman ini cocok untuk yang ingin mengembangkan usaha atau berinvestasi, karena jumlahnya bisa mencapai hingga Rp500 juta.

Selain Bank BTN, saya juga pernah berbagi tentang cara mengajukan pinjaman KUR di bank lain, seperti BCA, Mandiri, BNI, dan lainnya. Teman-teman bisa cek tautannya di deskripsi.

Kita juga akan membahas fitur dari produk KUR di Bank BTN.

Fitur KUR Bank BTN

Nama produknya adalah Kredit Usaha Rakyat, dan ini merupakan kredit produktif. Artinya, pinjaman ini hanya bisa digunakan untuk modal kerja atau investasi, bukan untuk keperluan konsumtif.

Misalnya, jika membeli kendaraan yang digunakan untuk keperluan sehari-hari, itu tidak diperbolehkan.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini