Pastikan cicilan per bulan tidak melebihi 30% dari pendapatan. Misalnya, jika pendapatan Rp3 juta, maka cari cicilan di bawah Rp1 juta.
Untuk informasi kontak, pastikan semua nomor yang dimasukkan aktif karena akan dihubungi untuk verifikasi.
Unggah foto KTP dan foto selfie yang jelas, dengan menggunakan KTP asli, bukan fotokopi atau hasil pemindaian.
Pastikan pencahayaan cukup agar meningkatkan peluang persetujuan pinjaman.
Setelah semua data diisi, langsung saja lakukan proses pengajuan pinjaman. Verifikasi akan memakan waktu maksimal 2 x 24 jam.
Jika disetujui, dalam hitungan menit uang akan langsung dicairkan ke rekening rekan-rekan. Jika ditolak, pengajuan dapat dilakukan kembali dengan memperbaiki data.Saran dari admin, jika tidak membutuhkan uang, jangan mengajukan pinjaman online.
Gunakan aplikasi pinjaman online dengan bijak. Pastikan untuk memilih pinjaman yang sudah legal sesuai dengan rekomendasi OJK, dan perhatikan batas pinjaman, jangka waktu, serta bunga yang sesuai dengan kemampuan. Semoga bermanfaat. (*)
Kamu Bisa Dapatkan DANA Kaget setiap hari, bergabunglah di Grup Telegram DANA Kaget.
Disclaimer: Artikel ini hanya sebatas informasi semata, Jatimkupasonline.com tidak bertanggung jawab apabila terjadi kerugian setelah menggunakan.
Editor : Wanda Nurma Saputri