Lima Inovasi Terdepan Kabupaten Blitar Siap Bersaing di Anugerah Inotek Award 2024

×

Lima Inovasi Terdepan Kabupaten Blitar Siap Bersaing di Anugerah Inotek Award 2024

Bagikan berita
Kepala Bappedalitbang Kab Blitar beserta jajaran
Kepala Bappedalitbang Kab Blitar beserta jajaran

KUPASONLINE.COM, Blitar - Kabupaten Blitar kembali menunjukkan kelasnya dalam inovasi dengan lolosnya lima proyek unggulan ke tahap presentasi Anugerah Inovasi dan Teknologi (Inotek) Award 2024, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Mengusung tema "Inovasi Berdampak untuk Pembangunan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas," ajang ini dirancang untuk menampilkan dan mengapresiasi solusi inovatif yang berpotensi memberikan dampak berkelanjutan.

Lima inovasi yang diusung Kabupaten Blitar mencakup berbagai sektor penting, mulai dari layanan publik hingga agribisnis. Inovasi-inovasi tersebut meliputi:

• LAPAK MAINI - Sistem layanan pengajuan administrasi kependudukan yang inovatif melalui instansi lain, yang dikelola oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Blitar.

• PORTAL RPL - Aplikasi berbasis website dan mobile yang dikembangkan oleh Dewi Zulaikha dan tim dari MA Ma'arif Udanawu.

Editor : Santo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini