“Kami percaya bahwa dengan pengalaman, kompetensi, dan dedikasi yang tinggi, saudara Wali Kota dan saudari Wakil Wali Kota akan mampu menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya serta membawa Kota Blitar menuju masa depan yang lebih gemilang,” pungkasnya.
Dengan resminya serah terima jabatan ini, Syauqul Muhibbin dan Elim Tyu Samba siap membawa Kota Blitar ke arah yang lebih maju dengan visi dan program unggulan yang telah mereka rancang untuk lima tahun ke depan. (San)
Editor : SantoSumber : Berbagai sumber