Resep Rahasia Pisang Goreng Naga! Cocok untuk Usaha di Rumah

×

Resep Rahasia Pisang Goreng Naga! Cocok untuk Usaha di Rumah

Bagikan berita
Resep Rahasia Pisang Goreng Naga! Cocok untuk Usaha di Rumah
Resep Rahasia Pisang Goreng Naga! Cocok untuk Usaha di Rumah

1/2 sdt baking powder

1 sdm margarin, cairkan

1 butir telur ayam

450 ml air

Bahan Pelengkap :

Coklat Glaze buat donat

Cara Membuat:

Pertama, kiat akan membuat adonan tepung. Di sini saya sudah menyiapkan 200 gram tepung terigu.

Kemudian, campurkan dengan tepung beras, tepung maizena, garam, vanili, dan baking powder.

Setelah itu, tuangkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga tercampur rata. Tuangkan kembali air hingga habis, kemudian aduk adonan hingga rata dan tidak ada yang menggumpal.

Nah, ini adonannya sudah tercampur rata. Selanjutnya, kita akan menambahkan 1 butir telur ayam dan margarin yang sudah dicairkan.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini