Ia juga menyoroti pentingnya dukungan aparat hukum untuk menangani kasus ini secara serius agar memberikan efek jera. "Jika jurnalis yang dilindungi undang-undang saja menjadi korban kekerasan, bagaimana dengan masyarakat biasa?" tambah Robby.
Insiden ini mencerminkan tantangan bagi terciptanya demokrasi yang sehat dan bermartabat. Semua pihak diimbau untuk menahan diri serta menghormati hak-hak profesi wartawan demi menjaga kualitas demokrasi di Kota Blitar. (*)
Editor : SantoSumber : Berbagai sumber