5 Jam Jalani Pemeriksaan di Kejari, Mantan Wabup Blitar Rahmat Santoso: Korupsi Itu Kejahatan Luar Biasa

×

5 Jam Jalani Pemeriksaan di Kejari, Mantan Wabup Blitar Rahmat Santoso: Korupsi Itu Kejahatan Luar Biasa

Bagikan berita
Mantan wabup Blitar Rahmat Santoso usai berikan keterangan terkait Korupsi Dam Kali Bentak di Kejari
Mantan wabup Blitar Rahmat Santoso usai berikan keterangan terkait Korupsi Dam Kali Bentak di Kejari

Diantaranya terkait dengan wewenang TP2ID, semua tahu yang profesional malah mengundurkan diri dan tinggal ahli-ahlinya saja.

"Ahli memilih proyek dan PT nya, kan begitu. Bahkan sampai sekarang kan juga belum ada pembubaran TP2ID yang memakai APBD, meskipun ditolak oleh DPRD," tandasnya.

Ditanya mengenai penggeledahan 2 rumah yang di duga rumah Muhammad Muchlison yaitu kakak kandung mantan Bupati Blitar, Rini Syarifah, apakah relevan dengan kasus korupsi proyek dam Kali Bentak yang sedang diusut Kejari Blitar.

"Menurut saya relevan, karena dia (Muchlison) kan juga ada di dalam TP2ID," pungkasnya.

Seperti diketahui, saat ini Kejari Kabupaten Blitar sedang menyidik kasus korupsi proyek dam Kali Bentak senilai Rp 4,9 miliar pada Dinas PUPR Kabupaten Blitar tahun anggaran 2023.

Editor : Santo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
5. Kupas Jatim